Pemerintah Iran Kirim Surat Terkait Pemindahan Narapidana ke Indonesia
Jakarta – Menteri Koordinator Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan (Menko Kumham Imipas) Yusril Ihza Mahendra mengungkapkan bahwa pemerintah Iran telah mengirimkan surat resmi kepada pemerintah Indonesia. Surat tersebut menyampaikan permintaan pemindahan narapidana...
Read more

